Admin Website Jurusan Pendidikan Fisika

FGD Mahasiswa S3 Universitas Negeri Sebelas Maret (UNS): Inovasi Discovery Learning untuk Meningkatkan Berpikir Kritis

Surakarta, 13 Maret 2025 – Universitas Sebelas Maret (UNS) kembali menggelar Focus Group Discussion (FGD) sebagai bagian dari proses akademik mahasiswa Program Studi S3 Pendidikan IPA. Kali ini, diskusi  berfokus pada validasi instrumen disertasi mahasiswa Anggit Grahito W (NIM T851808002), yang mengusung penelitian tentang “Pengembangan Model Discovery Learning Assisted Scaffolding (DLAS) untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir […]

FGD Mahasiswa S3 Universitas Negeri Sebelas Maret (UNS): Inovasi Discovery Learning untuk Meningkatkan Berpikir Kritis Read More »

FGD Mahasiswa S3 Pendidikan IPA Universitas Sebelas Maret

Surakarta, 17 Maret 2025 – Universitas Sebelas Maret (UNS) melalui Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) menyelenggarakan Focus Group Discussion (FGD) dalam rangka mendukung penelitian mahasiswa Program Studi S3 Pendidikan IPA. Kegiatan ini dijadwalkan berlangsung pada hari Jumat, 21 Maret 2025, pukul 08.00 WIB secara virtual melalui Zoom. FGD ini merupakan bagian dari penelitian mahasiswa

FGD Mahasiswa S3 Pendidikan IPA Universitas Sebelas Maret Read More »

Rapat Intensif Input Data Asesmen Lapangan: Ujian Komprehensif Angkatan 2021 Mengalami Perubahan Signifikan dan Rencana Realisasi Anggaran Kementerian/Lembaga (RKA-KL) tahun 2025.

    Bandung, 7 Maret 2025 – Sebuah rapat penting yang membahas input data asesmen lapangan telah diselenggarakan secara daring melalui platform Zoom pada hari Jumat, 7 Maret 2025. Rapat yang berlangsung dari pukul 13.30 hingga 16.00 WIB ini dihadiri oleh para dosen dan staf Pendidikan Fisika. Selain membahas detail terkait ujian komprehensif, rapat ini

Rapat Intensif Input Data Asesmen Lapangan: Ujian Komprehensif Angkatan 2021 Mengalami Perubahan Signifikan dan Rencana Realisasi Anggaran Kementerian/Lembaga (RKA-KL) tahun 2025. Read More »

Chulalongkorn University Buka Program Beasiswa Pascasarjana untuk Negara ASEAN dan Non-ASEAN

Bandung, 16 Maret 2025 – Chulalongkorn University, sebagai institusi terkemuka dalam kolaborasi internasional, Kembali membuka peluang bagi mahasiswa internasional untuk melanjutkan studi Pascasarjana melalui program beasiswa bergengsi “Program Beasiswa Pascasarjana untuk negara-negara ASEAN atau Non-ASEAN”. Program beasiswa ini bertujuan untuk mempererat kerja sama akademik antara Thailand dan negara-negara lain, dengan memberikan bantuan finansial kepada mahasiswa

Chulalongkorn University Buka Program Beasiswa Pascasarjana untuk Negara ASEAN dan Non-ASEAN Read More »

Kunjungan Asesor LAMDIK: Persiapan Asesmen Lapangan di Pendidikan Fisika UIN Sunan Gunung Djati

Bandung, 24 Februari 2025 – Program Studi Pendidikan Fisika Universitas Islam Negeri (UIN) Sunan Gunung Djati Bandung dengan penuh kehormatan menyambut kedatangan tim asesor dari Lembaga Akreditasi Mandiri Kependidikan (LAMDIK) dalam rangka pelaksanaan asesmen lapangan yang akan segera dilaksanakan. Tim asesor yang bertugas dalam kegiatan ini adalah Prof.Ir. Drs. Suharno, B.Sc.M.S., M. Sc., Ph.D., IPU.,

Kunjungan Asesor LAMDIK: Persiapan Asesmen Lapangan di Pendidikan Fisika UIN Sunan Gunung Djati Read More »

Learning Loss Sebuah Keniscayaan Pasca Covid 19

Buku Learning Loss di tulis oleh Prof. Dr. Adam Malik, M. Pd. Dr. Muhammad Minan Chusni, M.Pd.Si. Mujib Ubaidillah, M.Pd. yang bertujuan sebagai panduan untuk memahami dan merespons tantangan learning loss, yang tidak hanya berdampak pada siswa sekolah dasar dan menengah, tetapi juga pada mahasiswa perguruan tinggi. Pandemi Covid-19 yang melanda dunia sejak akhir 2019

Learning Loss Sebuah Keniscayaan Pasca Covid 19 Read More »

Article Writing Competition 2025

Ikuti Artikel Writing Competition 2025! Mari eksplorasi Islam sebagai kekuatan dinamis dalam bidang sosial, budaya, sejarah, hingga politik! Dapatkan kesempatan memenangkan hadiah hingga IDR 3.000.000 dan berkontribusi pada diskusi akademik tentang Islamicate! 🖋 Deadline pengiriman: 30 Maret 2025 Daftar dan kirim naskahmu melalui: https://ejournal.uinsaid.ac.id/index.php/dinika 💬 Untuk informasi lebih lanjut, hubungi: Muhammad Latif Fauzi: +62 821-3434-5070

Article Writing Competition 2025 Read More »

Pendaftaran Beasiswa LPDP Tahap 1 Tahun 2025 Dibuka!

Kebijakan Beasiswa LPDP LPDP berkomitmen untuk mempersiapkan pemimpin dan profesional masa depan serta mendorong inovasi demi terwujudnya Indonesia yang sejahtera, demokratis, dan berkeadilan. LPDP menyelenggarakan program beasiswa magister/doktor untuk putra-putri terbaik Indonesia dan mendukung program beasiswa lainnya dari Kementerian/Lembaga terkait. Pendaftaran Beasiswa 2025 Mendaftar secara online pada situs Pendaftaran Beasiswa LPDP: beasiswalpdp.kemenkeu.go.id Melengkapi dan mengunggah semua

Pendaftaran Beasiswa LPDP Tahap 1 Tahun 2025 Dibuka! Read More »

Pendidikan Fisika Berprestasi : Publikasi Jurnal “Saving the Earth with Physics : The Important Role of Science in Overcoming the Climate Crisis.”

Pada hari Kamis, 09 Januari 2025, mahasiswa Pendidikan Fisika UIN Sunan Gunung Djati Bandung yaitu Riris Arisa bersama dosen pembimbing akademiknya yaitu Bapak Dr. Muhammad Minan Chusni, S.Pd.Si., M.Pd.Si. Telah menerbitkan sebuah artikel jurnal yang berjudul “Saving the Earth with Physics: The Important Role of Science in Overcoming the Climate Crisis” Gambar 1. Penulis Artikel

Pendidikan Fisika Berprestasi : Publikasi Jurnal “Saving the Earth with Physics : The Important Role of Science in Overcoming the Climate Crisis.” Read More »

Dosen Prodi Pendidikan Fisika UIN Sunan Gunung Djati Bandung Menjadi Pengurus Pusat PPII Periode 2025-2029

Dr. Muhammad Minan Chusni, dosen Program Studi Pendidikan Fisika UIN Sunan Gunung Djati Bandung, telah resmi ditunjuk sebagai Pengurus Pusat Perkumpulan Pendidik IPA Indonesia (PPII) periode 2025-2029 berdasarkan Surat Keputusan Dewan Pembina PPII No. 01/SK.PPII/P/2025. Dalam struktur organisasi ini, beliau dipercaya untuk menjabat di Bidang Pengabdian kepada Masyarakat (PKM). Surat keputusan ini menetapkan susunan pengurus

Dosen Prodi Pendidikan Fisika UIN Sunan Gunung Djati Bandung Menjadi Pengurus Pusat PPII Periode 2025-2029 Read More »